TY - JOUR AU - Rofiqoh, Siti Nur Indah PY - 2018/10/23 TI - NILAI TUKAR DAN NPF: PENGARUHNYA TERHADAP SEKTOR PERDAGANGAN HALAL DI INDONESIA JF - Prosiding Seminar Nasional: Manajemen, Akuntansi, dan Perbankan; Vol 1 No 1 (2018): Prosiding Seminar Nasional dan Call for Papers Manajemen, Akuntansi, dan Perbankan 2018 KW - N2 - Dual banking system di Indonesia merekomendasikan penelitian terhadap pengaruh nilai tukar Rupiah terhadap USD dan rasio pembiayaan bermasalah ( Non PerformingFinancing atau NPF) terhadap sektor perdagangan halal Indonesia. Sektor perdagangan meliputi perdagangan besar dan eceran yang merupakan sektor yang menempati peringkatpertama penerima pembiayaanperbankan syariah. Sektor tersebut diupayakan tahan terhadap shock ekonomi dan mampu mendukung Indonesia menjadi pusat ekonomi dan keuangan syariah dunia, membuktikan keunggulan komparatif dari sistem keuangan syariah dan transaksi pembiayaan perbankan syariah di era MEA. Melalui analisis regresi, simpulan penelitian menunjukkan hasil bahwa Pengaruh Nilai Tukar dan NPF terhadap perdagangan halal di Indonesia tidak signifikan. UR - http://conferences.uin-malang.ac.id/index.php/semnasfe/article/view/818